fbpx

nana

Mengapa scanner DMR paling banyak dipakai di Indonesia?

Mengapa scanner DMR paling banyak dipakai di Indonesia?

Telah menjadi trend untuk alat periksa ujian, kuesioner & entri data. Hasil inovasi terbaik, mendapat penghargaan tingkat nasional Indonesia APICTA 2004. Tercepat, mampu baca 12.000 LJK per menit. Bantuan teknis tak kenal libur. Update DMR gratis via Internet. Tersedia scanner pengganti saat dibutuhkan. Portabel dengan USB flash disk, tak perlu diinstal. Multi user, bonus dongle […]

Kemendiknas dan TNI Tambah Lisensi DMR Profesional

Kemendiknas dan TNI Tambah Lisensi DMR Profesional

Di akhir bulan Januari 2010, Kementerian Pendidikan Nasional (Kemendiknas) kembali menambah scanner LJK dan lisensi Digital Mark Reader (DMR) yang dimilikinya. Pelatihan penggunaan scanner Fujitsu dan DMR Profesional tersebut berlangsung di Gedung E Kemendiknas selama 4 jam. Rencananya, DMR sebagai scanner LJK akan digunakan untuk kegiatan peningkatan mutu pembelajaran. Sebelumnya, Kemendiknas telah menggunakan ratusan unit […]

Scanner LJK Pada Lembaga Diklat Guru Matematika

Scanner LJK Pada Lembaga Diklat Guru Matematika

Saya bekerja pada sebuah lembaga diklat guru matematika. Pekerjaan saya berhubungan dengan evaluasi terselenggaranya diklat. Setiap bulan saya harus menyebarkan 3 jenis angket kuesioner kepada peserta diklat, kurang lebih masing-masing sebanyak 70 lembar. Masalah yang dihadapi adalah ketika tiba saatnya harus mengolah angket-angket tersebut. Dengan cara manual saya hrus menginput data satu per satu, pekerjaan […]

Digital Mark Reader, Karya Fenomenal ITB untuk Teknologi Pemeriksaan Ujian Terbaik

Digital Mark Reader, Karya Fenomenal ITB untuk Teknologi Pemeriksaan Ujian Terbaik

BANDUNG, itb.ac.id – Digital Mark Reader (DMR), produk penelitian yang dikembangkan oleh tim ITB dengan ketua Prof. Dr.Ing.Ir. Iping Supriana, DEA bersama Tim Riset Unggulan ITB tahun 2002/2003 ini rupanya tak henti-hentinya menuai prestasi membanggakan. Setelah sebelumnya dinobatkan menjadi Winner of Indonesia – Asia Pacific ICT Award 2004 kategori Best of Education & Training, pada […]

Garuda Indonesia Gunakan DMR untuk Survey Kepuasan Pelanggan

Garuda Indonesia Gunakan DMR untuk Survey Kepuasan Pelanggan

Persaingan yang semakin ketat membuat banyak perusahaan terus menerus melakukan perbaikan dan inovasi dalam menajemen pelayanan, utamanya dalam mengejar kepuasan pelanggan. Salah satu cara ampuh untuk mengetahui sampai di mana tingkat kepuasan pelanggan adalah dengan angket atau lazim dikenal sebagai kuesioner. Kuesioner adalah instrumen penelitian berupa daftar pertanyaan untuk memperoleh keterangan dari sejumlah orang yang […]

Psikolog Andalkan DMR untuk Psikotes

Psikolog Andalkan DMR untuk Psikotes

Dinas Psikologi TNI AD (DISPSIAD) di Bandung pada tahun 2014 telah melakukan beberapa kali pelatihan penggunaan Digital Mark Reader (DMR). Pelatihan ditujukan kepada para operator scanner DMR yang akan diterjunkan di 13 komando daerah militer (Kodam). DMR di DISPSIAD digunakan untuk beberapa jenis Psikotes, baik yang menggunakan pilihan dengan satu jawaban, maupun dengan dua atau […]

Soal Bonus

Soal Bonus Anda dapat mengosongkan bobot soal, sehingga apapun yang dijawab oleh peserta akan di anggap benar. Penganuliran semacam ini biasanya dianggap sebagai nilai bonus. Pemberian bonus soal dapat dilakukan dengan 2 cara berdasarkan tipe LJK yang digunakan. LJK tanpa kode soal                                               Contoh:Kosongkan ” ” bobot soal di atas, hasilnya sebagai berikut selain diisi […]

Update DMR

Update DMR dapat dilakukan sendiri oleh pengguna dengan memanfaatkan fasilitas update yang disediakan oleh DMR. Langkah-langkah teknisnya adalah sebagai berikut: Buka situs web DMR http://www.digitalmarkreader.com. Lakukan registrasi agar Anda dapat melakukan log in. Klik “daftar/register disini” untuk melakukan registrasi. Selanjutnya isi form registrasi. Setelah mengisi form registrasi, Anda akan memperoleh password yang akan dikirimkan via […]

Membuat File PDF

Untuk mencetak LJK yang sudah dirancang, sebaiknya rancangan LJK dikonversi ke dalam file PDF. Caranya adalah sebagai berikut. Install program pembuat PDF seperti PrimoPDF atau program lain yang sejenis. Untuk PrimoPDF, dapat di-download secara gratis di http://www.primopdf.com. Tahap ini cukup dilakukan sekali untuk seterusnya. Buka file rancangan LJK. Pilih File > Print.   Pada bagian […]